Kuliah Umum Teknopreneur: “Start Up Technology di Era Transformasi Digital: Dari Ide ke Market Fit”

Universitas Pasir Pengaraian (UPP) melalui Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Pendidikan (LPPP) menyelenggarakan Kuliah Umum Teknopreneur dengan tema “Start Up Technology di Era Transformasi Digital: Dari Ide ke Market Fit” pada Rabu, 15 Oktober 2025 secara daring melalui platform Zoom Meeting. Kegiatan ini menghadirkan Rio Fernando, S.T, seorang Startup Enthusiast, sebagai pemateri utama....

Gubernur Riau Resmikan RKB di Universitas Pasir Pengaraian

PASIRPENGARAIAN – Plt Gubernur Riau Edy Natar Nasution, Ahad (19/11/2023) pukul 10.00 WIB telah meresmikan Ruang Kelas Baru (RKB) di Universitas Pasir Pengaraian (UPP), Kabupaten Rokan Hulu (Rohul). Dimana gedung RKB yang diresmikan Plt Gubernur Riau itu merupakan bantuan dari dana Corporate Social Responsibility (CSR) Bank Riau Kepri Syariah yang merupakan program kemitraan BRKS tahun 2022 dengan Universitas Pasir Pengaraian. Gubernur Riau Edy...